Sulut, lacakpos.co.id – Festival Film Pendek 2020 KPU Sulawesi Utara, tahun 2020 telah menghadirkan 30-an judul film bertemakan Parsipasi Politik Masyarakat dalam Pilkada. Karya-karya film tersebut dinilai para juri memasuki tahapan akhir penilaian dari 5 (lima) juri yang ditetapkan KPU Sulut itu disampaikan kepada peserta yang mengikuti tatap muka Daring Online lewat aplikasi Zoom Waktu lalu.
Panitia Koordinator penyelenggara Steven Sumolang menjelaskan, kesadaran politik masyarakat akan meningkat melalui lomba film sebagai wadah pendidikan politik yang berkwalitas. Saat dikonfirmasi NX
Dan dibawah ini pengumuman Nya.
A. Kategori Konten Youtube (Vlog, Stop Motion, Animasi, Film Pendek, dsb)
– Juara I : Orang Kobong
– Juara II : Torang Pe Hak
– Juara III : Podcast Difabel
B. Kategori Film Pendek Dokumenter
– Juara I : Merawat Minahasa Raad, Belajar Demokrasi
– Juara II : Tonaas & Pinawetengan, Pergeseran Kearifan Demokrasi Orang Minahasa
– Juara III : Pemimpin
C. Kategori Film Pendek Cerita
– Juara I : Kacamata Pemilu
– Juara II : Doi
– Juara III : Sadar.
Sementara Ketua Dewan Juri Festival Film Pendek KPU Sulut Gustaf Undap Mengatakan Seluruh Peserta film Pendek dalam kategori lomba semuanya sangat bagus mulai dari judul dan gaya pengambilan gambar sudah sangat baik, Namun standar penilaian dari seluruh juri sudah masuk dan proses penilaian film 3 kategori sudah selesai dinilai.
“ kami para juri sudah menonton seluruh kategori lomba film pendek semuanya bagus dan sistem penilaian juri sesuai petunjuk teknis ( juknis ). Pertemuaan daring melalui zoom bersama peserta pembuat film pendek maka hasil lomba festival film pendek KPU Sulut tiga (3) kategory yaitu 1.Film pendek Cerita, 2.Film Pendek Dokumenter, 3.Vlog,tiktok, video youtube, Setelah selesai kami akan umumkan juara 1,2 dan 3 secara publikasi dan penyerahan hadiah akan di informasikan lagi kapan waktunya juga keputusan penilaian juri sudah bersifat tetap dan tidak bisa di ganggu gat alias sudah Finish.” Ungkap Gustaf undap akademisi Dosen Fisip Unsrat.
Gustaf menanggapi bahwa kegiatan pengembangan seni bidang perfilman ini sangat bermanfaat bagi semua masyarakat Sulut, untuk itu KPU Sulut Patut di acungkan jempol karna mensosialisasikan Pendidikan politik melalui lomba Film pendek sehinggah merangsang generasi muda ikut berpartisipasi menyelenggarakan Pilkada serentak 2020 yang berkwalitas. Besar harapannya kami sangat berterima kasi kepada KPU Sulawesi Utara dan semoga menambah wawasan pendidikan politik bagi masyarakat Sulut, Tukasnya.
Inilah seluruh Peserta Film pendek Kpu Sulut.
1. KOG.NI.SI
2. Pilkada Sehat Rakyat Selamat
3. INTENSI
4. Pemilih Cerdas Daerah Berkualitas
5. SADAR
6. Perbedaan Bukan Alasan Perpecahan
7. MARI JO BA PILIH
8. 100 PERA PERUBAHAN
9. Torang Pe Hak
10. DOMINASI
11. Dokter Anti Golput
12. KACAMATA PEMILU
13. Doi
14. Lindungi Suaramu
15. Marijo Bapilih
16. Merawat Minahasa Raad Belajar Demokrasi
17. Apapun Warnamu
18. Pesan dari Langit
19. Film Berani Memilih dan Tetap Sehat
20. Nasib Tani dan Pilkada
21. NASI PUTIH
22. Harus Memilih
23. Podcast Difabel
24. Kawula Muda Kawanua Memilih
25. Wajah Demokrasi kita (1)
26. Wajah Demokrasi Kita (2)
27. Hal Baru di TPS
28. Pilkada Sehat Rakyat Selamat
29. Vlog Pilkada Sehat Rakyat Selamat
30. Pemimpin
31. ORANG KOBONG
32. Suara rakyat Wajah Demokrasi Kita
33. Film Pendek KPU 2020
34. Tonaas dan Pinawetengan (Pergeseran Kearifan Demokrasi Orang Minahasa).
35. Marijo Bapilih Untuk Masa Depan Kota Bitung
36. Selembar Nasib Bangsa
37. Tolak Kampanye Hitam.
Adapun Latar blakang Nama 5 para dewan juri yang melaksanakan tahapan nilai Akhir pemenang festival film pendek KPU Sulut berkategory yaitu, 1. Gustaf Undap, S Sos, MSi (Dosen FISPOL Unsrat), 2. Salman Saelangi, S.IK (Komisioner KPU Sulut ), 3. Steven Sumolang.S.Sos, MSi, 4. Christian Pangkey.SPi, 5. Tevri Romeo Ngantung.SE.(angky)