Serbuan Vaksinasi dan Penyaluran Bansos, Walikota Manado Turlap Bunaken

MANADO – LACAKPOS.CO.ID – Walikota Manado Andrei Angouw mengunjungi Bunaken Kepulauan Sabtu (15/01/2022) dalam rangka kegiatan Bansos.

Bansos ini dilaksanakan Kodam XIII Merdeka dan Korem 131 Santiago serta disuport oleh Suzuki Manado.

Bacaan Lainnya

Beberapa rangkaian acara dilaksanakan dalam kegiatan ini seperti bersih-bersih pantai, kegiatan vaksinasi serta Penyaluran Beras Bantuan Presiden untuk warga Sulut terdampak Covid 19.

(*butje)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *